Salah satu bukti adanya Pencipta Alam Semesta: ?Ada sebuah reaktor nuklir yang tidak memerlukan sistem safety level 4, tidak memerlukan operator mengoperasikannya selama 24 jam non stop, dan yg terpenting reaksi nuklirnya aman dan bermanfaat. Itulah matahari.?.
16/10/2011 ÿú Semua yang ada di lingkungan alam semesta ini dapat menjadi bukti wujudnya Tuhan bahkan benda-benda yang terdapat di sekitar alam semesta dan unsur-unsurnya dapat pula membuktikan bahwa benda-benda itu pasti ada pencipta dan pengaturnya, Alam semesta adalah seluruh materi, energi dan ruang tempat kedudukan materi dan energi. Ukuran alam semesta. Ukuran alam semesta kita saat ini diperkirakan 13 miliar tahun cahaya ke segala arah. Satu tahun cahaya adalah jarak yang ditempuh cahaya dalam satu tahun, yaitu sekitar 9,46 triliun kilometer atau 63 ribu kali jarak bumi ke matahari.;"